Sahabatku semua,jikalau islam ini diturunkan untuk sekedar menjadi kepercayaan terhadap pahala, dosa, surga, dan neraka..lalu mengapakah didalamnya membahas tentang kehidupan sosial,politik,silaturahim,bisnis,perdagangan,pernikahan,dan lain-lain?!
Jelas islam ini adalah JALAN HIDUP!
Yang terbaik malah! :)
"Hadapkanlah wajahmu dengan lurus/mantap pada agama Allah. Tetaplah atas fitrah Allah yang telah menciptakan manusia menurut fitrah itu. Tidak ada perubahan pada fitrah Allah. (Itulah) JALAN YANG LURUS, tetapi kebanyakan manusia tiada mengetahuinya."
(QS Ar-Ruum [30]: 30)
No comments:
Post a Comment